Perintah Dasar Microsoft Office Tanpa Mouse
Assalamualaikum Wr.wb Kali ini saya akan membagikan sebuah tips yang bermanfaat apalagi bagi anda yang pemula,yaitu Perintah Dasar Microsoft Office Tanpa Mouse,oke langsung saja saya akan memberikan tutorialnya:
1. Ctrl & S = Menyimpan Dokumen
2. Ctrl & O = Membuka Dokumen
3. Ctrl & N = Membuat Dokumen Baru
4. Ctrl & C = Menyalin teks
5. Ctrl & V = Menampilkan Salinan Teks
6. Ctrl & P = Mencetak Dokumen ke Printer
7. Ctrl & B = Mempertebal Teks
8. Ctrl & U = Memiringkan Teks
9. Ctrl & I = Menggaris bawahi Teks
10. Ctrl & J = Rata kiri dan kanan Paragraf
11. Ctrl & L = Rata kiri paragraf
12. Ctrl & R = Rata kanan paragraf
13. Ctrl & E = Rata tengah Dokumen
Sebenarnya masih banyak tombol tombol pintas dalam microsoft office tetapi saya hanya bisa memberikan beberapa saja yang bersifat penting,Baiklah cukup sekian artikel dari saya semoga bermanfaat dan saya akhiri wassalamualaikum wr.wb
Kunjungi Juga: Gafirin Blog
0 komentar:
Posting Komentar