Minggu, 29 Maret 2020

Tips Merawat Baterai Android anda

Kali Ini saya akan Membagikan Tips Merawat Baterai Android anda
oke langsung saja gaskeun ke artikel hehe

Matikan Getaran Android
Meskipun getaran diperlukan, tetapi menghidupkan getaran pada nada dering sebenarnya dapat menguras daya, bukan hanya sekedar menghasilkan suara.


Tentu saja getaran penting untuk situasi yang lebih tenang seperti rapat, jadi jika Anda masih perlu menggunakannya pastikan Anda mengurangi intensitasnya.

Matikan Layanan Lokasi/GPS
Layanan lokasi sangat menguras banyak daya apalagi memakai akurasi tinggi,sebaiknya matikan layanan ini jika tidak diperlukan

Ces HP ketika power sudah mencapai 30-25%
Tidak baik jika menghabiskan baterai sampai benar benar habis karena itu dapat memperpendek usia baterai dan mengurangi kapasitas baterai itu sendiri

Jaga Suhu Android anda
Jika Anda pernah menyentuh ponsel dan menyadari bahwa itu lebih panas dari biasanya, mungkin karena Anda terlalu banyak membuka banyak aplikasi yang berjalan.

Hal ini kadang terjadi bila perangkat dibiarkan di bawah sinar matahari langsung, atau ruangan yang panas,. Ponsel akan selalu beroperasi jika di lokasi yang suhu nya stabil

Baiklah mungkin itu saja tips dari saya semoga bermanfaat dan saya akhiri wassalamualaikum wr.wb

Kunjungi Juga Bro= Bang Tech

0 komentar:

Posting Komentar