Cara membuat Laptop Anda Lebih Kencang
Kali ini saya akan membagikan Cara membuat Laptop Anda Lebih Kencang,pasti gak enak kan jika laptop anda sangat lelet dan berat,oke langsung saja
1. Uninstal Program Yang tidak diperlukan
Yup pasti karena jika beberapa program tidak diperlukan sebaiknya di uninstal saja agar space hardisk lebih lega dan membuat laptop anda menjadi ringan
2. Matikan Beberapa Animasi yang tidak diperlukan
beberapa laptop akan terasa berat jika memakai animasi dan saya akan memberikan cara mematikannya
Pertama tekan tombol windows lalu ketik di pencarian View advanced sytem settings
Lalu masuk bagian performance klik Settings
Lalu ikutilah sesuai di gambar
3. Matikan beberapa startup
Caranya adalah masuk ke task manager lalu ke bagian startup dan matikan semua yang tidak perlu(disarankan disable semua)
4. Gunakan Aplikasi pihak ketiga(CCleaner)
Download dahulu aplikasinya di link dibawah ini
Disini
Pilih versi free version
Lakukan pembersihan sesuai yang anda perlukan
cukup sekian dari saya jika ada kesalahan kata mohon dimaafkan dan saya akhiri wassalamualaikum wr.wb
Kunjungi Juga: Blog Alfandy(Membahas Touring)
Blog Roby
0 komentar:
Posting Komentar